Arsip:

Ekstrakulikuler

Dies Natalis FKKMK UGM: Raih Juara 3 Medika Idol

Dalam peringatan Dies Natalis Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada (UGM), RS Akademik, RSUP Dr. Sardjito dan RSUP Dr. Soeradji Tertonegoro menggelar sejumlah kompetisi internal sebagai bagian dari rangkaian acara. Salah satu kegiatan yang diselenggarakan adalah Medika Idol 2024. read more

Dies Natalis: Turnamen Tenis Meja Raih Juara 3

Dalam peringatan Dies Natalis Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada (UGM), RS Akademik, RSUP Dr. Sardjito dan RSUP Dr. Soeradji Tertonegoro menggelar sejumlah kompetisi internal sebagai bagian dari rangkaian acara. Salah satu kegiatan yang diselenggarakan adalah kejuaraan tenis meja, yang diadakan pada Sabtu, 17 Februari 2024, di GOR MM UGM. Berbagai peserta dari berbagai unit dan departemen turut berpartisipasi dalam kompetisi ini. read more

Bersepeda

Ekstrakurikuler bersepeda di Departemen Jantung dan Pembuluh Darah PPDS FKKMK UGM merupakan salah satu kegiatan yang digemari oleh para peserta didik dan dosen pengajar. Selain memberikan keuntungan bagi kesehatan, bersepeda juga dapat menjadi sarana untuk mempererat hubungan antara peserta didik dan dosen pengajar dalam lingkungan akademik. read more

Vocal Group & Solo Singer

Kelompok bernyanyi atau vocal group menjadi salah satu aktivitas yang banyak diminati oleh para peserta didik di Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Kardiologi dan Kedokteran Vaskular Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada (UGM). read more

Ekstrakulikuler Futsal / Mini Soccer

Mahasiswa program pendidikan dokter spesialis jantung dan pembuluh darah di Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada (UGM) memiliki kegiatan ekstrakurikuler yang menarik, yaitu futsal atau mini soccer. read more

Ekstrakulikuler Tenis Meja

Salah satu kegiatan ekstrakurikuler yang cukup diminati oleh peserta didik Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Jantung dan Pembuluh Darah adalah olahraga tenis meja. Peserta didik PPDS Jantung dan Pembuluh Darah memiliki kesempatan untuk mengikuti kegiatan ekstrakurikuler tenis meja. Fasilitas yang tersedia cukup memadai, seperti meja, bet, bola pingpong dan tempat yang cukup lapang. Kegiatan ini rutin dilaksanakan pada hari Jumat pukul 15.30 – 17.00 WIB di selasar gedung Pusat Jantung Terpadu. read more